Yoghurt dan Susu

Yoghurt dan Susu

Ternyata bahan-bahan yang ada di dapur ini bisa mencerahkan ketiak hitammu, apa saja?

Susu sudah dikenal manfaatnya untuk merawat kulit. Cleopatra saja melakukan mandi susu rutin untuk kehalusan kulitnya. Nah, jika bahan ini dicampur yoghurt yang memiliki kandungan asam laktat, bisa untuk memutihkan kulit kamu, termasuk kulit ketiak.

Caranya, cukup campurkan dua sendok makan plain yoghurt, ditambah dua sendok makan susu murni. Lalu aduk rata dan usapkan pada ketiak. Biarkan selama 30 menit kemudian bilas dengan air hangat.

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel