Teknik Informatika

 Teknik Informatika

Inilah 5 jurusan kuliah yang cocok buat kamu tipe pendiam dan pemalu.

Kalau kamu orangnya pendiam dan lebih suka otak-atik atau berlama-lama di depan komputer, kamu cocok masuk jurusan Teknik Informatika. Pekerjaan ini tidak membuatmu banyak interaksi dengan orang lain, sebab kamu lebih banyak menghabiskan waktu di depan komputer untuk membuat coding, program-program, atau memperbaiki aspek teknik yang berhubungan dengan komputer.

Komentar Anda

Tags

Rekomendasi Artikel