Proyek Iceworm - Markas Nuklir Rahasia
Apa saja dokumen mengerikan milik militer AS yang terungkap ke publik? simak ulasannya.
Proyek Iceworm merupakan rencana pemerintah AS membangun markas rahasia nuklir di bawah lapisan es di Greenland. Markas nuklir tersebut dibangun sekitar tahun 1960-an selama Perang Dingin dan diberhentikan pada tahun 1966 karena kondisi lapisan es yang tidak stabil dan bergeser. Proyek ini akhirnya tidak rampung.






