Berjabat Tangan

Berjabat Tangan

Salah satu cara mudah untuk mengetahui karakter seseorang adalah dengan memerhatikan tatapan matanya.

Biasanya ini menjadi faktor kedua setelah kontak mata dalam menggambarkan kepribadian seseorang. Biasanya orang yang berjabat tangan lemah seringkali digambarkan sebagai orang yang kurang percaya diri, pemalu, dan kurang suka menerima tantangan. Apabila sebaliknya, maka ia adalah orang yang percaya diri dan ekspresif.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel