Mengusap Bagian Bawah Hidung

Mengusap Bagian Bawah Hidung

Menurut para psikolog, kita bisa melihat orang berbohong atau tidak melalui gerak tubuh atau perilakunya.

Orang berbohong biasanya berbicara sambil mengusap atau menyentuh bawah hidungnya. Kamu harus jeli mengamatinya karena gerakan ini bisa berlangsung dengan cepat.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel