Tumpukan Sampah Botol Air Mineral
Inilah hasil karya seorang fotografer yang mengumpulkan sampah selama 4 tahun untuk dijadikan properti.
Sampah plastik ini kerap menjadi problematika karena sifatnya yang susah terurai. Ini juga merupakan penyumbang limbah terbesar di bumi.













