Luangkan Waktu Untuk Berdiam Diri
Peneliti membuktikan, inilah yang dibutuhkan orang-orang sibuk agar meraih sukses.
Jika kamu termasuk salah satu orang paling sibuk dan punya jadwal kerja yang padat, tidak harus pergi liburan jauh-jauh untuk menghilangkan stress. Cukup luangkan waktu paling tidak 30 menit di rumah, tanpa suara apapun setelah pulang kerja.
- Halaman Utama
- :
- 1
- 2
- 3
- 4
- 5






