Anjing Mencuri Matahari dan Bulan

Anjing Mencuri Matahari dan Bulan

Mitos-mitos ini menghantui manusia di zaman dulu, sehingga membuat mereka ketakutan dengan fenomena gerhana.

Menurut legenda Korea, ada sebuah dunia atau dimensi yang tidak memiliki cahaya. Raja dari dimensi tersebut mengirimkan anjing raksasanya yang bernama Bulgae agar memburu matahari dan bulan untuk dibawa pulang ke dunianya. Saat Bulgae berhasil menggigit matahari, terjadilah gerhana matahari. Tapi saat yang digigit adalah bulan, maka terjadi gerhana bulan. Hanya saja, Bulgae dan rajanya kemudian sadar bahwa matahari dan bulan terlalu panas dan dingin sehingga mereka melarikan diri kembali ke dunianya.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel