Lebih Banyak Peluang untuk Personalisasi Konten

Lebih Banyak Peluang untuk Personalisasi Konten

Untuk menyambut kemajuan dan perkembangan di media sosial, tak ada salahnya kita mempersiapkan strategi sosial dari sekarang agar tak ketinggalan tren.

Tak seorang pun menyukai konten yang tidak relevan untuk kebutuhannya. Personalisasi yang ditingkatkan bagi audiens adalah tren mayoritas di pemasaran konten, yang sampai juga ke media sosial. Dengan berevolusinya platform sosial, alat analitik dan fitur untuk bisnis akan semakin detail dan berharga bagi sebuah merek. Data seperti ini berarti pemasar akan lebih punya pemahaman yang dibutuhkan untuk membuat konten yang dipersonalisasi dengan lebih baik.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel