Serasi Banget Kan?
Mike Lewis belum lama ini melakukan pemotretan prewedding bersama Janisaa Pradja. Ini membuktikan jika keduanya semakin serius melangkah ke jenjang pelaminan. Cinta tak pandang usia, simak deretan potret Mike dan Janisaa yuk!
Mike dan Janisaa makin serasi dalam balutan outfit match. Kali ini mereka mengambil tempat di El Lago Cafe, Bali. Mike dan Janisaa kompak mengenakan busana biru.














