Cukup Tidur

Cukup Tidur

Kebiasaan-kebiasaan ini membuat kita terhindar dari virus penyakit dan memiliki tubuh yang bugar.

"Tidur 8 sampai 10 jam setiap malam adalah resep agar saya tetap sehat," kata Amelia Narcisi, dari Radnor, PA. Para ahli setuju, bahwa cukup tidur adalah kunci untuk sistem kekebalan tubuh yang kuat. Penelitian menunjukkan, bahwa orang yang tidur hanya 5 sampai 6 jam semalam memiliki risiko terkena flu sebesar 30 persen sedangkan yang tidur tujuh jam, risikonya berkurang hingga sebesar 17 persen.

Komentar Anda

Rekomendasi Artikel